Buku Terukir Kata Para Pecinta Karya Reza Aditya


 

BUKU TERUKIR KATA PARA PECINTA

KARYA REZA ADITYA

 

BLURB:

Buku ini adalah sebuah kumpulan puisi, yang di dalamnya terbagi menjadi dua bagian yaitu puisi islami dan puisi umum. Puisi ini bertemakan sebuah kata-kata cinta dan kata-kata semangat hidup. Makna cinta itu luas bagaikan sebuah samudra yang membentang di lautan. Cinta itu adalah sebuah pengorbanan, sebuah kerinduan, sebuah kebahagiaan, sebuah keindahan hidup dan sebuah perjuangan.

Penulis telah mengukir kata-kata puisi indah ini ke dalam sebuah buku, sebab buku ini bisa ditulis karena adanya sebuah realita kehidupan nyata yang dirasakan oleh penulis. Penulis pernah merasakan yang namanya jatuh cinta, eh akhirnya benar-benar terjatuh karena sebuah cinta yang fana, dikira cinta abadi ternyata cinta-cinta monyet. Akhirnya penulis menyadari bahwa sesungguhnya cinta yang abadi itu adalah cinta kepada Tuhannya yaitu Allah SWT dan cinta kepada Nabi Muhammad SAW hingga kepada kedua orangtua kita. Buku ini ditulis dengan sebuah kata-kata cinta yang meluas, seperti cinta kepada Ilahi, cinta kepada Nabi, cinta kepada orangtua, cinta kepada guru, hingga cinta kepada sesama.

 

Keterangan Buku:

- Farha Pustaka Publishing

- Genre Puisi

- Tebal 104 Halaman

- Ukuran 14 x 20 cm

- Isbn: 978-623-7396-3

 

SILAHKAN ORDER, MELALUI PENULIS:

0896-0992-7874




Komentar

Postingan populer dari blog ini

SINOPSIS & RESENSI "CAHAYA CINTA PESANTREN"

PUISI UNTUK HABIB MUNZIR AL-MUSAWA (2020)